Meizu Note 9 merupakan smartphone dengan Stunning Waterdrop Design serta memiliki layar 6,2 inci dengan resolusi 2244 x 1080 pixels. Ditenagai oleh prosesor Qualcomm Snapdragon 675 serta memiliki baterai berkapasitas 4000 mAh dengan pengisian daya cepat 18W. Meizu Note 9 dilengkapi dengan kamera utama 20 MP serta tersedia dalam varian warna hitam, putih, dan biru.