Download Tokopedia App
Tentang TokopediaMitra TokopediaMulai Berjualan PromoTokopedia Care
tokopedia-logo
Kategori
Honda

Honda HRV Prestige

Honda HRV Prestige CVT merupakan salah satu SUV terbaik dari Honda membuat Anda dapat merasakan sensasi berkendara yang outstanding di segala suasana. Honda HR-V 1.8 L Prestige kini tampil dengan tampak depan baru yang lebih stand out dengan aura maskulin yang sporty dan elegan, dan hadir dengan 5 pilihan warna yang berbeda. Anda dapat berpetualang dengan penuh kenyamanan dalam ruang kabin Honda HRV Prestige CVT yang fleksibel dan luas serta menunjang apapun aktivitas Anda. Ditenagai oleh mesin 1.8L SOHC i-VTEC 139PS dengan transmisi CVT Earth Dreams Technology membuat berkendara semakin tangguh dalam mengarungi petualangan Anda di dalam kota maupun luar kota. Keselamatan Anda adalah salah satu aspek penting, oleh karena itu HRV Prestige CVT hadir dengan fitur-fitur keselamatan tingkat tinggi seperti 6 airbags, electric parking brake + auto brake hold untuk kenyamanan Anda di setiap perjalanan dan telah melalui uji tabrak menyeluruh di Honda Real World Crash Test Facility.
Kisaran Harga
Rp251.250.000 - Rp426.300.000
Gambar Honda HRV Prestige dari Katalog Tokopedia
Gambar Honda HRV Prestige dari Katalog Tokopedia
Gambar Honda HRV Prestige dari Katalog Tokopedia
specificationInfo ProdukHonda, 2021, Crash sensor tersedia
specificationTransmisiMatic
specificationDesainSUV, 1306 kg, 4294 x 1772 x 1580 mm, Ada sunroof, 5 pintu, 5 Kursi
specificationBahan BakarBensin, 50 L, PGM-FI
specificationSpesifikasi MesinProjector, 4 silinder, Rack & Pinion, Power steering tersedia, SOHC (Camshaft Tunggal), Variable Speed, AC tersedia, Lampu kabut tersedia
specificationKapasitas Mesin1799 cc, MacPherson Strut, Sorot Pilin, 169 Nm, 137 hp