Boura Visco Garden merupakan parfum yang dapat digunakan oleh pria maupun wanita dengan aroma manis dan segar. Parfum ini memiliki perpaduan aroma antara lemon, bergamot, rose, juniper berry, balsam fir, dan musk sehingga menghasilkan keharuman yang tahan lama. Boura Visco Garden tersedia dalam kemasan 30 ml.