Acer XV242Y merupakan gaming monitor dengan ukuran layar 23.8 inci yang memiliki kualitas FHD dengan refresh rate tertinggi hingga 165Hz (OC) dan response time 0.5 ms. Monitor ini merupakan satu-satunya yang tersertifikasi VESA certificated Display HDR 400 sehingga menjadikan gambar lebih cerah dan realistis. Acer XV242Y juga memiliki fitur tearing dengan G-Sync Compatible / AMD FreeSync Premium.
Kisaran Harga
Rp1.895.000 - Rp5.909.000
Informasi ProdukAcer, XV242Y, 2020, Hitam
Detail Produk540 x 324 x 65 mm, 3.7 kg
LayarLED 23.8 inch, IPS, 1920 x 1080 pixels, 16 : 9, 144 Hz, 178° x 178°, 1 ms
Detail Teknis24 watt
Konektifitas dan Fitur LainnyaTidak ada kamera, HDMI 2.0 (2 port), Display Port 1.2 (1port), Audio Out (1 port)