Sansevieria kirkii (Sansevieria kirkii 'Silver Blue') atau disebut juga dengan nama star sansesivieria atau sansevieria bintang. Tanaman ini merupakan kultivar silver blue yang memiliki daun dengan warna hijau agak biru keperakan, bentuk daunnya pendek dan memiliki tepi bergelombang. Tanaman ini merupakan tanaman sukulen asli Afrika yang daunnya berwarna kehijauan, harum dan perbungaannya berbentuk kerucut.
Tanaman Sansevieria Kirkii Silver Blue ini banyak dimanfaatkan sebagai tanaman hias di taman atau pekarangan rumah, dapat ditanam dalam pot yang berdiameter 5-10 cm. Sansevieria jenis ini bibitnya berasal dari tunas akar, dapat tumbuh pada dataran rendah hingga tinggi dengan suhu panas ataupun dingin. Media tanam yang baik bagi Sansevieria kirkii ?Silver Blue? adalah tanah humus atau kompos. Ketika Anda membeli tanaman ini, perkiraan tinggi tanaman saat dikirim adalah maksimal 20 cm, namun ketika sudah tumbuh besar, tingginya dapat mencapai 100 cm.
Perawatan Sansevieria kirkii 'Silver Blue' Lakukan pemupukan dengan menggunakan pupuk NPK Daun dalam jangka waktu 30 hari sekali Letakkan pada tempat yang mendapat penyinaran matahari penuh atau sepanjang hari Lakukan penyiraman satu kali dalam sehari
_________________________________________
Harga spesial dan grosir silakan hubungi kami. Whatsapp: +62 851-0000-1750
Selengkapnya klik: https://bungaku.co.id/
Ada masalah dengan produk ini?
ULASAN PEMBELI
5.0/ 5.0
100% pembeli merasa puas
1 rating • 0 ulasan
5
(1)100%
4
(0)0%
3
(0)0%
2
(0)0%
1
(0)0%
Belum ada ulasan untuk produk ini
Beli produk ini dan jadilah yang pertama memberikan ulasan