PERTANYAAN SEPUTAR FOLAVIT 400 mg Apa Kandungan Folavit 400 mcg?
Folavit 400 MCG mengandung zat Folic Acid yang sudah dikenal dalam ilmu kedokteran sebagai zat yang efektif membantu memperkuat sel telur wanita yang belum memiliki momongan. Folavit juga membantu memperbaiki kuantitas dan kualitas sel sprma suami.
Untuk wanita hamil, Folavit membantu menyuplai vitamin B9 untuk mencegah cacat saat lahir.
Apakah Suami Harus Minum Folavit Juga?
Untuk hasil maksimal, jawabannya iya. Folavit adalah suplemen vitamin B9 yang fungsinya untuk memperkuat sel telur dan untuk suami membantu meningkatkan kuantitas dan kualitas sprma. Jadi bagus untuk suami juga. Sering terjadi pasangan suami istri sehat secara fisik tapi sel telur lemah. Atau kuantitas/kualitas sprma suami yang masih kurang baik.
Apa Efek Samping Folavit?
Pada dasarnya Folavit adalah vitamin yang tidak memiliki efek samping selama dikonsumsi sesuai dosisnya yaitu 400 mcg (satu tablet sehari).
Kapan Bagusnya Mengkonsumsi Folavit?
Afolat bisa dikonsumsi kapan saja dalam sehari semalam. Bisa pagi, siang atau malam.
Kalau Lagi Haid, Apakah Folavit Diminum Juga?
Untuk memaksimalkan program hamil, Folavit tetap dikonsumsi pada masa haid karena asupan vitamin B9 dari makanan seringkali tidak cukup.
Apakah Boleh Folavit Digabung Dengan Obat Penyubur Dari Dokter Kandungan?
Folavit bisa digabungkan dengan suplemen lain atau obat penyubur dari dokter kandungan, selama kandungannya bukan suplemen Folavit juga. Dosis Folavit yang disarankan untuk program hamil adalah 400 mcg / hari. Jadi pastikan saja Anda tidak mengkonsumsi dua jenis suplemen Folavit secara bersamaan