Limpasan Permukaan Secara Keruangan - Donny Harisuseno & Mohammad Bisri Penulis : Donny Harisuseno & Mohammad Bisri Penerbit : UB Press Harga : Rp 90.000
Ukuran : 23.5 x 15.5 cm Halaman : i-xvi + 138 halaman Berat : 400 gram
Deskripsi Produk Buku ini disajikan dalam 5 bab dimana setiap bab memiliki keterkaitan satu sama lain. Bab I menekankan pembahasan tentang hubungan limpasan permukaan dengan tata ruang, Bab 2 menjelaskan mengenai kedudukan limpasan permukaan dalam sistem hidrologi serta tahapan-tahapan yang dilakukan dalam analisa transformasi hujan menjadi limpasan. Bab 3 membahas kedudukan limpasan dalam sistem tata ruang, Bab 4 memberikan penekanan pada model limpasan permukaan berbasis SIG serta model hidrologi KINEROS. Selanjutnya, bab 5 membahas penerapan SIG untuk analisa limpasan dengan mengambil studi kasus di Kecamatan Klojen, Kota Malang.