Abacus adalah alat kuno yang digunakan untuk melakukan perhitungan matematis. Abacus terdiri dari rangka dengan batang-batang yang memuat manik-manik atau biji-bijian yang dapat digerakkan naik-turun. Biasanya, setiap batang mewakili tempat desimal yang berbeda, seperti satuan, puluhan, ratusan, dan seterusnya. Dengan menggeser manik-manik ini, pengguna dapat melakukan operasi dasar seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian.Alat Bantu Hitung
Meningkatkan Kemampuan Berhitung
Meningkatkan Konsentrasi Anak
Mainan ini terdiri dari alat bantu hitung sederhana, yaitu sempo atau abacus. Dengan menggunakan alat ini, anak-anak dapat belajar berhitung dengan lebih mudah dan menyenangkan.