Parfum bisa jadi daya tarik dalam berpenampilan. Yuk, simak pilihan parfum wanita The Body Shop yang paling laris & cocok untuk berbagai acara!
Parfum Wanita The Body Shop – Baik pria maupun wanita, menggunakan parfum adalah salah satu cara untuk memancarkan daya tarik dan karakter diri seseorang. Baik itu parfum dengan aroma manis, segar, dan lain sebagainya bisa memberikan penilaian yang berbeda-beda tentang karakter diri seseorang.
The Body Shop merupakan brand kecantikan yang menawarkan berbagai produk kecantikan yang berkualitas. Mulai dari make up, skin care, dan juga parfum. Agar menarik perhatian, yuk simak 12 pilihan parfum wanita The Body Shop best seller yang bisa jadi pilihanmu!
12 Pilihan Parfum Wanita The Body Shop Terlaris
1. The Body Shop Atlas Mountain Rose Eau de Toilette

Parfum The Body Shop terlaris ini memiliki esensi aroma rose essential oil dari Moroccan Dades Valey. Dipadukan dengan kesegaran blackcurrant dan amber yang memberikan keharuman bunga yang menawan dan unik.
Cocok kamu gunakan untuk berbagai acara casual hingga resmi. Tersedia dalam 2 kemasan, yaitu kemasan 50ml dan 100ml.
Rentang Harga: Rp 130,000 – Rp 179,000
Cek Harga The Body Shop Atlas Mountain Rose Eau de Toilette Selengkapnya

2. The Body Shop White Musk L’Eau Fragrance Mist
Merupakan jenis parfum eau de cologne dengan sentuhan aroma synthetic musk, lily of the valley, green pear, jasmine, dan juga rose essence yang menyegarkan. Diperkaya juga dengan Community Trade Surgarcane. Cocok digunakan sehari-hari karena aromanya yang lembut.
Rentang Harga: Rp 159,000 – Rp 170,000
Cek Harga The Body Shop White Musk L’Eau Fragrance Mist Selengkapnya
3. The Body Shop Black Musk Night Bloom Eau De Toilette

Parfum EDT dengan keharuman yang deep dari cruelty-free synthetic musk yang dipadukan dengan bambinella pear, black vanilla, dan pink pepper. Dapat dipastikan, untuk kamu yang suka aroma parfum yang manis, parfum The Body Shop ini cocok untukmu!
Aromanya yang manis tetap memberikan esensi sensual dan menggoda. Diperkaya juga dengan Community Trade Surgarcane.
Rentang Harga: Rp 355,000 – Rp 479,000
Cek Harga The Body Shop Black Musk Night Bloom Eau De Toilette Selnegkapnya
BACA JUGA: Kenali 10 Jenis Aroma Parfum Wanita yang Digilai Para Pria

4. The Body Shop Widdringtonia Eau de Parfum
Terinspirasi dari aroma Clanwillian Cedarwood dengan tipe parfum EDP. Clanwillian Cedarwood merupakan pohon aromatik dari pegunungan Cederberg Afrika. Aroma parfum The Body Shop diperkuat dengan kandungan aroma Sege dan Vetiver untuk aroma yang hangat dan aromatik.
Rentang Harga: Rp 500,000 – Rp 599,000
Cek Harga The Body Shop Widdringtonia Eau de Parfum Selengkapnya
5. The Body Shop Black Musk Perfume Oil

Memiliki tekstur oil dengan keharuman yang dalam. Memiliki kandungan cruelty-free synthetic musk yang dipadukan dengan bambinella pear dan juga black vanilla. Perpaduan tersebut menciptakan sensasi aroma yang manis serta sensual dan menggoda.
Rentang Harga: Rp 285,000 – Rp 379,000
Cek Harga The Body Shop Black Musk Perfume Oil Selnegkapnya

6. The Body Shop Kahaia Eau de Parfum
Parfum EDP yang terinspirasi dari keharuman aroma bunga kahia. Bunga kahia merupakan bunga langka yang berasal dari Pulau Bora Bora, Polynesia. Memiliki perpaduan wangi jasmine sambac dan benzoin yang membuat aroma kamu jadi semakin menawan dan memiliki daya tarik tersendiri.
Rentang Harga: Rp344,000 – Rp 599,000
Cek Harga The Body Shop Kahaia Eau de Parfum Selengkapnya
7. The Body Shop Swietenia Eau de Parfum

Tampilan botol yang cantik dan menawan, membuat daya tarik sendiri pada parfum The Body Shop satu ini. Memiliki keharuman mahogany flower yang berasal dari Bangalore dan juga dipadukan oleh orange flower.
Harum segar dan manis terpadukan secara sempurna yang bisa kamu jadikan sebagai parfum sehari-hari. Dikreasikan juga dengan ekstrasi headspace yang tentunya tidak merusak tumbuhan.
Rentang Harga: Rp 359,000 – Rp 599,000
Cek Harga The Body Shop Swietenia Eau de Parfum Selengkapnya

8. The Body Shop White Musk Parfume Oil
Parfum wanita The Body Shop ini bisa dibilang yang paling diincar para wanita! Keharuman yang khas dari White Musk The Body Shop ini adalah aroma musk pertama yang menggunakan sentuhan synthetic, cruelty-free musk.
Dipadukan juga dengan kelembutan aroma dari bunga lily, iris, vanilla, dan rose. White Musk sendiri merupakan sebuah aroma yang diambil dari ekstrak tanaman segar yang diberi nama White Musk. Parfum ini cocok kamu gunakan sehari-hari hingga ke berbagai acara penting.
Rentang Harga: Rp 325,000 – Rp 379,000
Cek Harga The Body Shop White Musk Parfume Oil Selengkapnya
9. The Body Shop Japanese Cherry Blossom Strawberry Kiss

Untuk kamu yang cari parfum menawan untuk sehari-hari, parfum The Bodsy Shop Cherry Blossom Strawberry ini cocok jadi pilihan! Merupakan parfum EDT yang diperkaya dengan aroma Japanese Cherry Blossom, peony flower, strawberry, dan amber. Memberikan aroma yang manis dan sangat menyegarkan.
Diperkaya juga dengan Community Trade Surgarcane essence yang berasal dari Brazil.
Rentang Harga: Rp 562,000 – Rp 592,600
Cek Harga The Body Shop Japanese Cherry Blossom Strawberry Kiss Selengkapnya
BACA JUGA: Review Rangkaian Produk Tea Tree The Body Shop, Cocok untuk Kulit Berjerawat

10. The Body Shop Fuji Green Tea™ Eau De Cologne
Cocok untuk kamu yang suka aroma kesegaran dari parfum. The Body Shop parfum dengan aroma green tea ini diperkaya dengan green tea extract langsung dari Jepang yang memberikan esensi kesegaran pada setiap penggunanya. Cocok digunakan untuk aktivitas sehari-hari.
Rentang Harga: Rp 165,000 – Rp 249,000
Cek Harga The Body Shop Fuji Green Tea™ Eau De Cologne Selengkapnya
11. The Body Shop Coconut Eau De Toilette

Aroma parfum ini tergolong unik. Parfum yang tahan lama dengan aroma coconut yang menyegarkan. Diperkaya juga dengan kandungan Community Trade Surgarcane essence yang berasal dari Brazil.
Botolnya yang kecil, permudahmu untuk membawanya kemana pun dan cocok digunakan untuk sehari-hari!
Rentang Harga: Rp 145,000 – Rp 199,000
Cek Harga The Body Shop Coconut Eau De Toilette Selengkapnya

12. The Body Shop Mango Eau De Toilette
Wangi segar dari botol ukuran 30ml ini cukup menarik perhatian. Memiliki aroma mango atau buah mangga yang manis dan juga menyegarkan. Diperkaya dengan kandungan mango seed oil yang berasal dari India dan Community Trade Sugarcane essence yang asalnya dari Brazil.
Rentang Harga: Rp 149,000 – Rp 199,000
Cek Harga The Body Shop Mango Eau De Toilette Selengkapnya
The Body Shop meng-klaim bahwa produknya tidak memiliki kandungan kimia dan berasal dari tumbuh-tumbuhan yang segar. Itu dia 12 pilihan parfum wanita The Body Shop terlaris yang bisa kamu jadikan pilihan untuk parfum sehari-hari hingga ke acara penting. Mengingat parfum memiliki peran penting dalam menggambarkan karakter diri seseorang, kamu harus cermat dalam memilih parfum ya Toppers!
Untuk dapakan berbagai pilihan parfum The Body Shop kamu bisa langsung kunjungi Tokopedia, lho! Untuk kamu yang juga ingin cek produk skin care, lotion, sabun mandi, parfum dan produk The Body Shop selengkapnya, kamu bisa langsung cek The Body Shop Official Store di Tokopedia!