Bebelove 1 Formula Bayi Bubuk merupakan susu formula untuk bayi usia 0-6 bulan. Produk ini diperkaya dengan Galakto Oligosakarida (GOS), Frukto Oligosakarida (FOS), 7 Mineral, serta 14 vitamin yang dapat membantu melengkapi kebutuhan nutrisi bayi Anda.