KONTRAINDIKASI // JANGAN DIGUNAKAN OLEH Tukak peptik. Penderita dengan riwayat asma, rinitis atau urtikaria karena menggunakan aspirin atau obat AINS lain
DOSIS Dewasa : 200 mg 3-4 kali sehari. Menurunkan nyeri: pada anak 1-2 tahun: 50 mg 3-4 kali sehari, usia 3-7 tahun: 100 mg 3-4 kali sehari, usia 8-12 tahun: 200 mg 3-4 kali sehari. Untuk menurunkan demam: anak usia 1-12 tahun: dengan temperatur >39 derajat celsius: 10 mg/kgBB/hari
CARA PEMAKAIAN Sesudah makan
INDIKASI/ KEGUNAAN menurunkan demam pada anak-anak, dan meringankan nyeri ringan sampai sedang yang disebabkan oleh: sakit gigi, sakit kepala, nyeri setelah operasi, rematik tulang sendi dan non sendi, dan terkilir