Deskripsi: PENGGUNAAN OBAT INI HARUS SESUAI PETUNJUK DOKTER. Obat digunakan untuk terapi ulkus peptikum dan gastritis kronik, namun tidak bisa mencegah luka tersebut datang kembali.
Komposisi: Tiap 5 mL suspensi mengandung sucralfate 500 mg
Dosis: ATURAN PAKAI HARUS SESUAI DENGAN PETUNJUK DOKTER. 1) peptic ulcer (luka peptik), gastrik kronis : 1 g 4 kali sehari selama 4-8 minggu hingga 12 minggu jika dibutuhkan, pemeliharaan 1 g 2 kali sehari untuk mencegah lukanya kambuh. Dosis maksimal 8g/hari.2) Pencegahan hemoragi (pendarahan) pada lambung dan usus 1 g 6 kali sehari hingga 8 g/hari.
Indikasi: Digunakan untuk terapi ulkus peptikum dan gastritis kronik, namun tidak bisa mencegah luka tersebut datang kembali.
Perhatian Khusus: Hati-hati penggunaan pada pasien dengan penyakit ginjal kronik dan dialisis. Penggunaan bersama dengan antasid. Pada wanita hamil, menyusui dan anak-anak
Kemasan: BOTOL PLASTIK @ 100 ML
NIE: GKL1705055833A1
Golongan: Obat Keras
Obat ini perlu resep dokter
Upload resepnya di halaman Pengiriman, ya.
Dijamin tidak kedaluwarsa
Obat di luar masa konsumsi? Kamu bisa lapor. Selengkapnya