NIE DKL1940404401A1 DESKRIPSI Ethiros adalah obat mukolitik yang digunakan untuk meredakan gejala batuk pada penderita penyakit saluran nafas-akut dan-kronik. Obat ini bekerja dengan membantu mengencerkan dahak. Obat Ethiros ini juga sering diresepkan untuk pasien yang mengalami tanda-tanda bronkitis obstruktif kronis serta kondisi keluhan saluran nafas lainya. Erdosteine adalah obat yang dimetaboliseme dalam tubuh akan menjadi erdotin, menghambat bakteri pada sel epitel dan membuka ikatan disulfida dalam mucoprotein bronkial, sehingga mengurangi lendir dan sputum purulen. KANDUNGAN/KOMPOSISI Erdosteine 300 mg. KONTRAINDIKASI // JANGAN DIGUNAKAN OLEH Hindari penggunaan pada pasien dengan kondisi: Tukak peptik aktif. Ganguan hati dan ginjal berat. DOSIS Dewasa: 1 kaplet, 2 - 3 kali per hari. CARA PEMAKAIAN Diberikan bersama dengan makanan. INDIKASI/ KEGUNAAN Ethiros digunakan untuk pengobatan gangguan pernafasan yang disebabkan oleh bronkitis akut dan kronis (peradangan pada lapisan bronkus). MANUFAKTUR Pharos Indonesia. KEMASAN 1 BLISTER @ 10 KAPSUL EFEK SAMPING Efek samping penggunaan Ethiros yang mungkin terjadi adalah: Sakit kepala Gangguan indra perasa Muncul ruam. Mual Diare Nyeri perut Gangguan pencernaan Sensasi terbakar pada dada atau ulu hati. PERHATIAN KHUSUS HARUS DENGAN RESEP DOKTER CARA PENYIMPANAN Simpan pada suhu di bawah 30 derajat Celcius, dan terlindung dari cahaya. PERLU RESEP Ya GOLONGAN Obat Keras
Obat ini perlu resep dokter
Upload resepnya di halaman Pengiriman, ya.
Dijamin tidak kedaluwarsa
Obat di luar masa konsumsi? Kamu bisa lapor. Selengkapnya