Deskripsi: PENGGUNAAN OBAT INI HARUS SESUAI PETUNJUK DOKTER. Farbivent inhalasi digunakan sebagai bronkodilator pada pasien asma dengan cara melebarkan saluran nafas bawah.
Komposisi: Tiap 2,5 ml mengandung Ipatropium Bromida 2,5 mg dan Salbutamol monohidrat 0,5 mg.
Dosis: ATURAN PAKAI HARUS SESUAI DENGAN PETUNJUK DOKTER. Dewasa (termasuk lansia): 1 ampul 3-4 kali/hari
Indikasi: Digunakan untuk pengobatan bronkospasme akibat penyakit penyumbatan paru kronis.
Perhatian Khusus: Hindari kontak dg mata. Perhatikan penggunaan pada pasien dengan predisposisi glaukoma, diabetes melitus yang tidak terkontrol baik, infark miokard yang baru terjadi, gangguan jantung/ vaskuler, hipertiroid, feokromositoma, risiko glaukoma sudut sempit, hipertrofi prostat atau obstruksi leher kandung kemih, hipoksia, fibrosis kistik. Hindari penggunaan jangka lama. Hamil & laktasi. Anak <12 thn.
Kemasan: DUS, 10 AMPUL @ 2,5 ML
NIE: DKL1031530775A1
Golongan: Obat Keras
Obat ini perlu resep dokter
Upload resepnya di halaman Pengiriman, ya.
Dijamin tidak kedaluwarsa
Obat di luar masa konsumsi? Kamu bisa lapor. Selengkapnya