Tali prusik Beal ini berdiameter 7mm. Dapat digunakan untuk keperluan outdoor / climbing seperti membuat Sling, Prusik, membawa benda-benda berat, menempelkan aksesoris ke harness atau tas, menguatkan anchor / jangkar, sebagai tali hammock atau apapun yang membutuhkan tali temali / mengikat peralatan
Spesifikasi:
Sertifikasi: EN564 CE/UIAA
Kekuatan menahan beban: 1170 daN (kg) - 1680 daN (kg)