Pohon katilayu (Lepisanthes fruticosa) ini sekarang sudah langka atau jarang ditemui. Pohon ini menghasilkan buah mirip duwet/jamblang, buah dapat dimakan.
Pohon katilatu banyak sekali manfaatnya dan yang paling istimewa adalah getahnya, getah inilah yang menjadikan pohon katilayu ini sangat terkenal.
Getah katilayu dipercaya berkhasiat untuk keberuntungan memancing agar dapat ikan banyak, keberuntungan mengundang ikan agar mau mendekat, pelet dan pengasihan ampuh, membuat pasangan semakin lengket, keharmonisan rumah tangga, membuat hati lawan jenis menjadi nyaman saat bersanding, membuat banyak orang mudah terpikat, menundukan lawan jenis yang bersifat keras kepala dll.