MEDOXY-LA merupakan sediaan injeksi mengandung Ox ytet ra cyc line yang efektif terhadap sebagian besar bakteri Gram (-) dan Gram (+) dengan ketersediaan obat dalam darah tetap pada level pengobatan dalam jangka waktu yang lama.
setiap ml mengandung
Ox ytet ra cyc line 200 mg
Aturan Pakai : Obat disuntikkan secara intramuskuler (tembus daging/otot) pada hewan besar atau subkutan (bawah kulit) pada unggas.
Hewan Besar : 1 ml tiap 10 kg bera badan.
Unggas : 0,25 ml tiap kg berat badan.
Maksimal penyuntikan pada satu tempat untuk sapi 20 ml, babi 10 ml, dan kambing 5 ml.
Perhatian : entikan pemakaian obat 10 hari sebelum ternak dipotong untuk dikonsumsi Jangan konsumsi susu yang diperah kurang dari 7 hari setelah pengobatan. Jangan disuntikkan ke kuda, anjing, dan kucing. Hentikan pemakaian Medoxy-LA jika terdapat reaksi alergi pada hewan yang hipersensitif terhadap Ox ytet ra cyc line Simpan obat di tempat yang kering dan tertutup rapat, terhindar dari sinar matahari langsung.